-
RAPAT PERSIAPAN STAND DAN BAHAN PAMERAN MERAH PUTIH KE 77 DI SANGA-SANGA
TENGGARONG, DPMD KUTAI KARTANEGARA – Dalam rangka mengikuti Pameran Peristiwa Merah putih ke 77 diSanga-sanga tahun 2024, Dinas Pemberdayaan masyarakat dan Desa Kab.Kutai Kartanegara menggelar rapat lanjutan untuk kesiapan stand pameran dan bahan yang akan ditampilkan. Senin (22/01/2024) Rapat dipimpin oleh Sekretaris Dinas PMD Kab.Kutai Kartanegara Muhammad Yusran Darma, S.Sos.,M.Si. Hadir, Kepala Sub Bag Umum dan seluruh staf Sekretaris, mengatakan, rapat ini digelar dalam rangka persiapan stand pameran dan bahan yang akan ditampilkan pada pameran pada Peringatan HUT Peristiwa Merah Putih ke 77 di Sanga-sanga. “Dalam rapat ada beberapa hal yang di bahas, di antaranya Desain stand pameran, bahan yang akan ditampilkan dan lainnya.” Surya Dharma, S.Sos, staf subag umum,…
-
PERESMIAN POSYANDU ESSAU DESA BUDAYA SUNGAI BAWANG
TENGGARONG, DPMD KUTAI KARTANEGARA, – Bupati Kutai Kartanegara Edi Damansyah, bersama Ketua PKK Kukar, Maslianawati Edi Damansyah, meresmikan Posyandu Essau, di Desa Budaya Sungai Bawang Kecamatan Muara Badak, Kamis (18/01/2024) yang lalu. Acara persesmian Posyandu tersebut dihadiri oleh Arianto, S.Sos.,M.Si, Kepala Dinas Pembardayaan Masyarakat dan Desa Kab.Kutai Kartanegara , Kepala Desa, beberapa OPD lain, Tim PKK Kab. Kukar, Tim PKK Desa Budaya Sungai bawang, dan Ibu-ibu kader Posyandu. Edi berharap “Semoga kader Posyandu dapat terus beradaptasi dengan beberapa tambahan sarana dan prasarana yang sudah diberikan oleh Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara”. Selanjutnya, Bupati berharap terus ditingkatkan potensi ibu-ibu kader Posyandu. Bupati kukar mengatakan bahwa Pemerintah selalu memberi dukungan kepada Kader…
-
DPMD KAB.KUKAR PASTIKAN PROGRAM 50 JUTA PER RT TETAP BERLANJUT
TENGGARONG, DPMD KUTAI KARTANEGARA (12/01/2024) – Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa (DPMD) Kabupaten Kutai Kartanegara menyampaikan, pada tahun 2024 ini program Rp. 50 juta per RT akan kembali digulirkan baik untuk desa maupun kelurahan yang ada di Kabupaten Kutai Kartanegara Program penyaluran bantuan berbasis RT ini merupakan salah satu visi misi yang termasuk dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kukar Idaman periode 2021-2026. Dimana program tersebut dibawah kepemimpinan Bupati Edi Damansyah dan Wakil Bupati Rendi Sholihin. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Arianto, S.Sos.,M.Si, mengatakan bahwa saat ini program 50 juta per RT sudah mulai proses berjalan, baik di desa atau kelurahan, sudah menyusun rencana penggunaannya dan mengeluarkan…
-
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM 50 JUTA PER RT DI LOA JANAN
TENGGARONG, DPMD KUTAI KARTANEGARA,– Bupati Kukar, Edi Damansyah kembali Lakukan Monitoring dan evaluasi bantuan program pembangunan berbasis RT bantuan 50 juta per RT di Desa Loa Janan Ulu Kecamatan Loa Janan yang belangsung di BPU Kantor Desa Loa Janan Ulu, Kamis (11/1/2024) Bupati Kukar, Edi Damansyah didampingi Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Arianto, S.Sos.,M.Si, Camat Loa Janan, dan beberapa Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kukar lainnya. Selain melakukan monitoring dan Evaluasi Bantuan Program Pembangunan Berbasis Rukun Tetangga (RT), juga memberikan pengarahan penggunaan HP Android untuk aplikasi pelayanan kependudukan bagi RT Se-Kecamatan Loa Janan, sekaligus silaturahmi dengan pengurus RT Desa Loa Janan Ulu. Bupati Kukar menjelaskan, agar semua pihak…
-
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM KUKAR IDAMAN DI KECAMATAN ANGGANA
TENGGARONG, DPMD KUTAI KARTANEGARA, – Bupati Kabupaten Kutai Kartanegara, Edi Damansyah bersama Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Arianto, S.Sos.,M.Si, dan OPD lainnya di lingkungan Pemkab Kutai Kartanegara mengelar evaluasi dan monitoring bantuan program pembangunan berbasis RT bantuan 50 juta per RT di Kecamatan Anggana sebagai bukti memaksimalkan Program Kukar Idaman, Sabtu (13/01/2024) yang lalu. Selain mengevaluasi beberapa bantuan Program pembangunan yang telah disalurkan, juga memberikan pengarahan penggunaan HP Android untuk aplikasi pelayanan kependudukan di Kecamatan Anggana. Kegiatan tersebut berlangsung di Gedung Balai Pertemuan Umum (BPU) Desa Handil Terusan, Kecamatan Anggana, Sabtu (13/01/2024) Bupati Kukar berharap, ketentraman dan keamanan terus terjaga, masyarakat juga tidak mudah terpancing oleh isu-isu yang…
-
DESA LAPAK LAMBUR MENERIMA BANTUAN BUS SEKOLAH
TENGGARONG, DPMD KUTAI KARTANEGARA,– Bus sekolah sudah terparkir di halaman kantor Rapak Lambur, terlihat jelas kegembiraan diwajah siswa-siswi sekolah dalam menyambut kedatangan “Bus sekolah Idamanku” Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Arianto, S.Sos.,M.Si turut hadir mendampingi Bupati Kukar, Edi Damansyah pada penyerahan bantuan Bus Sekolah kepada Kepala Desa Rapak Lambur Muhammad Yusuf yang disaksikan juga oleh Sekretaris Dinas Perhubungan, Jumat (12/01/2024) Bantuan Bus sekolah ke Desa Rapak Lambur ini merupakan upaya Pemerintah membantu memudahkan anak-anak ke sekolah, terutama saat musim hujan. bantuan bus sekolah ini juga sebagai komitmen pemerintah untuk memperhatikan dunia pendidikan di Kabupaten Kutai Kartanegara, salah satunya dengan merealisasikan program Dedikasi Kukar Idaman. Menurut Kepala Desa…
-
BUPATI KAB.KUKAR BERIKAN BANTUAN DI DESA MARGAHAYU
TENGGARONG, DPMD KAB.KUTAI KARTANEGARA – Pemeritah Kabupaten Kutai Kartanegara terus memperhatikan sektor pertanian. Ditunjukan dengan memberikan bantuan 150 handsprayer untuk kelompok tani di Desa Margahayu Kecamatan Loa Kulu, Jumat (12/01/2024) yang lalu. Turut hadir Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa Kabupaten Kutai Kartanegara, Arianto, S.Sos.,M.Si., Pada kegiatan ini, pembagian mesin pertanian diserahkan langsung oleh Bupati Kukar, Edi Damansyah. Bupati Kab.Kukar mengucapkan terima kasih kepada para petani Desa Margahayu yang telah menekuni profesi sebagai petani dan membantu dalam menopang perekonomian serta tersedianya bahan pangan. “Cita-cita kita Kutai Kartanegara ini menjadi lumbung pangan di Kalimantan Timur, lebih lanjut, Edi Damansyah mengatakan Desa Margahayu dan sekitarnya kedepan direncanakan akan menjadi kawasan pengembangan…
-
PERESMIAN POSYANDU BUNGA LADA DESA TANAH DATAR
TENGGARONG, DPMD KUTAI KARTANEGARA, – Bupati Kutai Kartanegara Edi Damansyah, bersama Ketua PKK Kukar, Maslianawati Edi Damansyah, meresmikan Posyandu Bunga Lada, di Desa Tanah Datar Kecamatan Muara Badak, Kamis (18/01/2024) yang lalu. Acara persesmian Posyandu tersebut dihadiri oleh Arianto, S.Sos.,M.Si, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab.Kutai Kartanegara bersama staf, turut hadir OPD lain, Tim PKK Kab. Kukar, Tim PKK Tanah Datar, dan Ibu-ibu kader Posyandu. Dalam arahannya, Edi mengatakan “Posyandu salah satu program dibidang kesehatan repitaliasai posyandu. Posyandu yang rampung dibangun ini sudah sesuai standar dari Dinas Kesehatan, tingggal optimalisasi operasionalnya. Kita bersama harus terus menguatkan kembali, Bahwa Posyandu ini salah satu sarana pelayanan kesehatan yang terpenting yang…
-
EVALUASI PROGRAM 50 JUTA PER RT DI DESA REMPANGA
Tenggarong,DPMD KUTAI KARTANEGARA,– Bupati Kukar, Edi Damansyah Lakukan Monitoring dan evaluasi bantuan program pembangunan berbasis RT bantuan 50 juta per RT serta pengarahan penggunaan HP Android untuk aplikasi pelayanan kependudukan di Kecamatan Loa Kulu yang belangsung di BPU Repanga Kecamatan Loa Kulu, Kamis (11/1/2024) Bupati Kukar, Edi Damansyah didampingi Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Arianto, S.Sos.,M.Si, Camat Loa Kulu Ardiansyah, Kepala Disdukcapil Kukar, Kepala Dinas Diskominfo, Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan, Kepala Dinas Pertanian dan Perikanan dan Kepala Desa Repanga. Bupati Kukar mengatakan monitoring dan evaluasi ini dilakukan secara berkala untuk memastikan bahwa bantuan tersebut tetap sasaran dan efisien. Selanjutnya dia juga menjelaskan penggunaan HP android untuk aplikasi…
-
BUPATI KUKAR SERAHKAN BANTUAN BUS SEKOLAH KE DESA SUNGAI PAYANG
Tenggarong,DPMD KUTAI KARTANEGARA,– Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Arianto, S.Sos.,M.Si turut hadir dampingi Bupati Kukar, Edi Damansyah pada penyerahan bantuan Bus Sekolah kepada Kepala Desa Sungai Payang Kecamatan Loa Kulu, Arbaen, Kamis (11/1/2024) Bantuan Bus sekolah ke Desa Sungai Payang merupakan upaya Pemerintah membantu anak-anak ke sekolah sehingga lebih mudah dan cepat untuk pergi menuju kesekolah dan agar memiliki kesetaraan dalam pendidikan untuk menatap masa depan yang lebih cerah. Saat menyerahkan bantuan Bus Sekolah ini, Bupati berpesan kepada Kepala Desa dan masyarakat untuk menjaga keberadaan Bus Sekolah ini. Penyerahan ini sebagai jawaban dari komitmen Pemkab Kukar untuk merealisasikan program-program Dedikasi Kukar Idaman sebagai upaya memberikan yang terbaik kepada…





















